Saturday, July 3, 2021

MOSAIC DATA DEM (MENGGABUNGKAN SCENE DATA DEM MENGGUNAKAN PERANGKAT LUNAK ARCMAP)

MOSAIC

 https://www.youtube.com/watch?v=kTrUJCMrLos&t=37s

MOSAIC DATA DEM (MENGGABUNGKAN SCENE DATA DEM MENGGUNAKAN PERANGKAT LUNAK ARCMAP)

Data DEM yang digunakan bisa diunduh melalui laman http://tides.big.go.id/DEMNAS/ secara gratis, untuk menggabungkan atau proses mosaic scene data DEM berikut disampaikan langkah langkah nya :

1. Add Data pada Arcmap


2. Klik Windows pada tab Arcmap, kemudian klik Image Analysis


3. Klik Data seperti yang tampak pada gambar berwarna biru kemudian tekan tombol "Shift" pada keyboard kemudian klik satu persatu data DEM yang akan di Mosaic


4. Kemudian klik logo "Mosaic" seperti yang tampak pada gambar dan biarkan prosesnya berlanjut hingga selesai

5. Hasil Penggabungan (Mosaic) scene data DEM menggunakan ArcMap seperti yang terlihat pada gambar di bawah ini

6. Demikian penjelasan ini disampaikan semoga bermanfaat

 https://www.youtube.com/channel/UCq8ujOiGrSiNfcYmmzH8K9A













No comments:

Post a Comment

KOMPOSIT RGB DATA LANDSAT 8

https://youtu.be/7Rpke17GCDc Landsat 8 adalah satelit observasi bumi yang menyediakan data citra dengan spektrum multiwarna, termasuk kompon...